Alat Yang Dibutuhkan untuk Membuat Jaringan LAN
Alat Alat yang dibutuhkan
untuk membuat jaringan adalah sebagai berikut :
- Tang Crimping
- Connector RJ-45
- Kabel UTP
- Lan Card / Modem
- Tester
- Switch/Hub
- Sambungan ke Internet
1.
Tang Crimping

Fungsi
Crimping tools :
- Memotong kabel
- Melepas pembungkus kabel
- Memasang konektor
2.
Connector RJ - 45

RJ merupakan singkatan dari
(Registered Jack). Merupakan konektor yang akan dipasangkan pada unjung kabel.
Untuk kabel jaringan menggunakan tipe RJ45.
Baca Juga:
3.
Kabel UTP

Kabel yang akan kita gunakan
untuk membuat kabel jaringan dengan jenis UTP (Unshielded Twistet Pair).
Biasanya saya menggunakan Merk Belden made in USA ataupun Belkin.
Baca Juga:
4.
LAN Card / Modem


LAN Card (Kartu Jaringan)
adalah adalah sebuah kartu yang berfungsi sebagai jembatan dari komputer ke
sebuah jaringan komputer. Modem adalah singkatan dari modulator-demodulator
yaitu alat yang digunakan untuk menghantar dan menerima data dari sebuah PC ke
PC lainnya melalui kabel telephone.
Baca Juga:
5.
Tester

Digunakan untuk menguji hasil
pemasangan kabel sudah benar atau belum.
Baca Juga:
6.
Switch / Hub

Switch
adalah perangkat jaringan yang bekerja di lapisan Data-link, mirip dengan
bridge, berfungsi menghubungkan banyak segmen LAN ke dalam satu jaringan yang
lebih besar. Hub perangkat penghubung Hub memiliki 4 - 24 port plus 1 port
untuk ke server atau hub lain.
Baca Juga:
7.
Sambungan ke Internet

Ini yang paling penting, jika
tidak sambungan ke internet maka jaringan kitapun tidak bisa berinternet.
NB:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar